UNIT 1
A Big Schoolyard
A Big Schoolyard
Halo! Kamu sudah siap belajar? Yuk baca Tujuan Pembelajaran di bawah terlebih dahulu. Persiapkan diri kamu dan Selamat belajar!
Melalui serangkaian kegiatan pembelajaran secara individu dan bersama teman,
Siswa mampu melakukan percakapan sederhana terkait asking question and checking understanding dan merekamnya pada voice note.
Siswa mampu membuat percakapan terkait asking question dan checking understanding dengan menggunakan canva.
Silahkan klik tombol pelajaran berikut secara berurutan ya!
HAPPY LEARNING!