UNIT 6

I WAKE UP AT 6 A.M

Halo Teman - Teman!

Kamu sudah siap belajar? Yuk baca Tujuan Pembelajaran di bawah terlebih dahulu. Persiapkan diri kamu dan Selamat belajar!

TUJUAN PEMBELAJARAN UNIT 6

  1. Siswa mampu mengidentifikasi kosa kata yang menunjukkan tingkah laku orang

  2. Siswa mampu mengidentifiasi pola kalimat Simple Present Tense.

  3. Siswa mampu mengidentifikasi kalimat tanya dan kalimat negatif dalam Simple Present Tense.

  4. Siswa mampu mengidentifikasi jenis-jenis pekerjaan orang.

  5. Siswa mampu menyusun teks interaktif tentang tindakan orang.

  6. Siswa mampu mengidentifikasi kata-kata yang menunjukkan fungsi benda.

  7. Siswa mampu menyusun teks percakapan tentang fungsi benda.

  8. Siswa mampu mengidentifikasi kata-kata yang menunjukkan tingkah laku binatang

  9. Siswa mampu menyusun teks percakapan lisan dan tulis yang menunjukkan tingkah laku binatang.

  10. Siswa mampu mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait dengan tingkah laku/tindakan/ fungsi orang, binatang, benda, sesuai dengan konteks penggunaannya.

PELAJARAN

Silahkan klik pelajaran berikut secara berurutan mulai dari pelajaran 1 ya!

HAPPY LEARNING!